PWI Kota Sukabumi Konsisten Dorong Kompetensi Wartawan dan Edukasi Publik

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id – Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Sukabumi, Ikbal Zaelani Saptari, menegaskan bahwa mayoritas anggota PWI di daerahnya telah memiliki sertifikasi kompetensi dari Dewan Pers. Ikbal menyebut, 95 persen wartawan yang tergabung telah teruji dan memiliki keahlian yang sesuai standar. Sisanya akan terus didorong agar memenuhi kualifikasi yang ditetapkan. “Selain guna…

Baca selengkapnya

Optimalisasi Pendapatan Negara, Kementerian ATR/BPN dan Kementerian Keuangan Akan Kerja Sama Tertibkan Penggunaan HGU yang Tak Sesuai Ketentuan

Pelitasukabumi.id – Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) akan bekerja sama dengan Kementerian Keuangan untuk menertibkan pemanfaatan Sertipikat Hak Guna Usaha (SHGU) yang tidak sesuai dengan ketentuan. Menteri ATR/Kepala BPN, Nusron Wahid menyampaikan dari hasil pengecekan melalui citra satelit, masih ada perusahaan-perusahaan pemegang SHGU yang tidak tertib sehingga perlu ditertibkan, sehingga pendapatan negara…

Baca selengkapnya

DP2KBP3A Kota Sukabumi Tangani 138 Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak Sepanjang 2024

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id- Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, dan Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kota Sukabumi mencatat sebanyak 138 kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak sepanjang tahun 2024. Dari jumlah tersebut, 55 kasus dialami perempuan, sementara 83 kasus melibatkan anak-anak. Kasus yang ditangani mencakup kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), pelecehan seksual, kekerasan fisik, bullying,…

Baca selengkapnya

Bogor dan Bekasi Banjir, Menteri Nusron Akan Berkoordinasi dengan Pemda untuk Tertibkan Tata Ruang di Jabodetabek-Punjur

Pelitasukabumi.id – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menegaskan akan segera mengevaluasi dan menertibkan tata ruang di kawasan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Puncak, dan Cianjur (Jabodetabek-Punjur). Langkah ini dilakukan menyusul permintaan Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan (Menko Infra), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) untuk menindak penyalahgunaan lahan di…

Baca selengkapnya

Pemkot Sukabumi Ajak Investor Perkuat Pertumbuhan Ekonomi Daerah

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id – Pemerintah Kota Sukabumi menggelar pertemuan dengan para investor dalam rangka membangun sinergi dan kolaborasi guna memperkuat pertumbuhan ekonomi di daerah. Sebagaimana harapan dan keinginan pemerintahan pusat di bawah kendali Presiden Prabowo Subianto Acara yang berlangsung di Balai Kota Sukabumi pada Selasa (11/3/2025) ini dihadiri langsung oleh Wali Kota Sukabumi, H….

Baca selengkapnya

Sertipikat Elektronik, Solusi Dokumen Kepemilikan Tanah Lebih Aman dari Risiko Bencana

Pelitasukabumi.id- Korban banjir yang kehilangan atau mengalami kerusakan pada sertipikat tanahnya tidak perlu khawatir. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, mengungkapkan digitalisasi terhadap sertipikat tanah yang dilakukan Kementerian ATR/BPN adalah solusi agar dokumen kepemilikan tanah lebih aman dari risiko bencana. “Harusnya dengan Sertipikat Elektronik, tidak ada kekhawatiran sertipikatnya hanyut atau…

Baca selengkapnya

Terima Sertipikat Wakaf Berbentuk Elektronik, Warga Kudus Yakini Bisa Lindungi dari Potensi Konflik Pertanahan

Pelitasukabumi.id – Penyertipikatan tanah adalah hal penting yang kian hari semakin disadari oleh masyarakat Indonesia. Salah satunya Saiman, laki-laki kelahiran Kabupaten Kudus, yang pada Sabtu (08/03/2025) baru saja menerima sertipikat tanah wakaf dengan peruntukkan Makam Demangan. Ia berpendapat, penyertipikatan tanah wakaf penting agar tanah yang dikelola untuk kepentingan umat tidak disalahgunakan oleh pihak tak bertanggung…

Baca selengkapnya

Sinergi Pemerintah dan Warga, Kunci Utama Pelestarian Lingkungan Sukabumi

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id – Wakil Wali Kota Sukabumi, Bobby Maulana, menegaskan pentingnya aksi nyata dalam menjaga lingkungan. Dalam diskusi yang digelar di Ruang Pertemuan Setda, Senin, 10 Maret 2025. ia bertemu dengan Komunitas Restu Bumi, Dinas Lingkungan Hidup (DLH), dan Sukabumi Muda untuk membahas strategi konkret dalam mengatasi masalah lingkungan di Kota Sukabumi. Bobby…

Baca selengkapnya

Dongkrak Kualitas SDM, Wali Kota Sukabumi Sosialisasikan Beasiswa 2025

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id – Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki, menghadiri sosialisasi Program Beasiswa Wali Kota Sukabumi Tahun 2025 yang bekerja sama dengan Universitas Nusa Putra. Acara ini berlangsung di Ruang Utama Balai Kota Sukabumi pada Senin (10/3/2025). Acara juga dihadiri Wakil Wali Kota Bobby Maulana, jajaran SKPD, serta para camat. Program ini merupakan…

Baca selengkapnya

Kualitas Beras Premium di Sukabumi Menurun, Warga Resah Akibat Nasi Cepat Basi

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id – Warga Kota Sukabumi mulai mengeluhkan penurunan kualitas beras premium yang beredar di pasaran. Meski harga masih stabil di kisaran Rp13 ribu per liter, banyak konsumen mendapati nasi yang mereka masak lebih cepat basi dibandingkan sebelumnya. Kondisi tersebut, menimbulkan keresahan, terutama bagi pemilik usaha kuliner yang mengandalkan beras berkualitas untuk menjaga…

Baca selengkapnya

Punten Teu Kenging Copas nya, Mangga hubungin IT Pelitasukabumi.id 081563116193