Wali Kota Sukabumi Tegaskan Butuh Tiga Tahun Fiskal Naik ke Level Sedang
Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id- Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki, memulai hari pertamanya bekerja di Balai Kota Sukabumi dengan semangat baru. Ayep menegaskan komitmennya untuk menjalankan program-program Presiden RI Prabowo Subianto dan merealisasikan hasil Retreat Magelang yang berlangsung pada 21–28 Februari 2025. “Fokus utama saya mula hari ini adalah memperbaiki kondisi fiskal Kota Sukabumi yang…

