Mahasiswa Diaga Gelar Aksi di Kejari Kota Sukabumi, Desak Transparansi Penanganan Kasus Korupsi
Pelitasukabumi.id – Sekitar 15 mahasiswa yang tergabung dalam DPC Lembaga Satuan Pelajar Mahasiswa Diaga Sukabumi Raya menggelar aksi unjuk rasa di Kantor Kejaksaan Negeri Kota Sukabumi, Senin (1/12/2025).Massa yang dipimpin koordinator lapangan Dasep Indra Witarsa itu berangkat dari Gelanggang Cisaat lalu melakukan konvoi menuju kantor Kejari di Kelurahan Gunungparang, Cikole.Setibanya di lokasi, massa menyampaikan orasi…

