Yayasan CFA Bagikan Puluhan Paket Iqro untuk Anak PAUD di Lembursitu
Wartawan Iyus FirdausPelitasukabumi.id – Yayasan Cahaya Fajar Abadi (CFA) menyalurkan puluhan paket iqro kepada anak-anak PAUD Cahaya Hati, Kecamatan Lembursitu, Kota Sukabumi, Kamis (9/10/2025). Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan kecintaan anak-anak terhadap Al-Qur’an sejak dini.“Kami ingin anak-anak mencintai Al-Qur’an sejak kecil. Karena itu, kami mulai dengan pemberian iqro sebagai gerbang awal untuk belajar membaca Al-Qur’an,” ujar…

