‎Paguyuban JTM Kukuhkan Korwil Sukabumi Utara dan 14 Ketua DPC, Hendra Permana Tekankan Persatuan Pajampangan‎

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Paguyuban Jampang Tandang Makalangan (JTM) resmi melantik Koordinator Wilayah Sukabumi Utara beserta 14 Ketua DPC se-Wilayah Utara dalam sebuah acara yang digelar di Kelurahan Cibatu, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi, Minggu 21 Desember 2025.‎‎Ketua Umum JTM H. Hendra Permana menegaskan bahwa pelantikan bukan sekadar seremoni organisasi, melainkan titik awal tanggung jawab kepengurusan…

Baca selengkapnya

‎Tinjau Pasar Cibadak, Bupati: Persedian Pangan Jelang Nataru Aman

‎Wartawan Usep Mulyana‎Pelitasukabumi.id – ‎Bupati Sukabumi H. Asep Japar tegaskan persediaan pangan menjelang natal dan tahun baru (Nataru) 2026 aman terkendali. Demikian disampaikannya usai meninjau ketersediaan dan harga pangan di Pasar Cibadak, Sabtu, (20/12/2025).‎‎”Alhamdulillah berbagai macam sembako untuk Kabupaten Sukabumi aman terkendali,” ujarnya. Dia juga memastikan stok pangan untuk beberapa bulan ke depan aman.‎‎”Sampai Maret…

Baca selengkapnya

‎DPRD Kabupaten Sukabumi Tetapkan Arah Kebijakan 2026 dalam Rapat Paripurna

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Sukabumi menggelar Rapat Paripurna dengan tiga agenda strategis, yakni pengambilan keputusan Rencana Kerja DPRD Tahun Anggaran 2026.‎‎Selain itu juga dibahas perubahan Program Pembentukan Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi Tahun 2025, serta pengumuman perubahan alat kelengkapan DPRD dari Fraksi Partai Demokrat.‎‎Rapat Paripurna yang berlangsung di Ruang Rapat DPRD…

Baca selengkapnya

‎1.051 Pramuka Sukabumi Raih Tanda Garuda, Wilayah III Cicurug Jadi Percontohan

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Sebanyak 1.051 anggota Gerakan Pramuka dianugerahi Tanda Pramuka Garuda oleh Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman.‎‎Penganugerahan tersebut digelar di Agrowisata Gunung Wayang, Desa Gunung Endut, Kamis (18/12/2025).‎‎Ribuan penerima Tanda Garuda itu terdiri dari 493 Pramuka Siaga, 325 Penggalang, 229 Penegak, dan satu Pandega yang berasal dari Kwartir Ranting…

Baca selengkapnya

Wabup Sukabumi Tekankan Pengawasan Internal Sebagai Instrumen Penting Pemerintahan dan Cegah Praktek Korupsi

Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id- Wakil Bupati (Wabup) Sukabumi, H Andreas, menegaskan pengawasan internal menjadi instrumen penting untuk mengantisipasi praktik korupsi di lingkungan pemerintahan. Namun, jika pelanggaran sudah berada di luar kewenangan pengawasan internal, maka penanganannya akan diserahkan kepada pihak terkait. Hal itu disampaikan Wabup Andreas saat membuka Rapat Koordinasi Pengawasan Daerah (Rakorwasda) Tahun 2025 sebagai…

Baca selengkapnya

Kadudampit Dorong Penguatan Pariwisata Berbasis Potensi Lokal

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Pemerintah Kabupaten Sukabumi terus mendorong penguatan sektor pariwisata berbasis potensi lokal di setiap kecamatan.‎‎Salah satu upaya tersebut diwujudkan melalui Festival Eksplorasi Pariwisata Tahun 2025 yang digelar di Objek Wisata Cinumpang, Kecamatan Kadudampit.‎‎Kegiatan ini menghadirkan berbagai atraksi seni dan budaya, pameran produk UMKM, layanan publik, serta beragam perlombaan yang melibatkan masyarakat. Festival…

Baca selengkapnya

‎ASN dan PPPK Sukabumi Wajib Jaga Absensi, Mangkir 10 Hari Kena Sanksi Pemecatan‎

‎Wartawan Iyus Firdaus‎‎Pelitasukabumi.id – Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) serta Aparatur Sipil Negara/Pegawai Negeri Sipil (ASN/PNS), khususnya di lingkungan Pemerintah Kota dan Kabupaten Sukabumi, diingatkan untuk menjaga kinerja, terutama terkait kedisiplinan absensi.‎‎Pasalnya, ketentuan kepegawaian mengatur bahwa ASN/PNS maupun PPPK dapat diberhentikan apabila tidak masuk kerja selama 10 hari berturut-turut tanpa keterangan resmi. Aturan tersebut…

Baca selengkapnya

Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin, Wabup Tegaskan Kesiapan Akhir Pengamanan Nataru

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Polres Sukabumi menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Operasi Lilin Lodaya dalam rangka pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Aula Wicaksana Laghawa, Mapolres Sukabumi, Senin (15/12/2025).‎‎Rakor tersebut dihadiri Wakil Bupati Sukabumi H Andreas, unsur Forkopimda, serta perwakilan BMKG, PLN, dan instansi terkait lainnya sebagai bagian dari konsolidasi akhir kesiapan pengamanan…

Baca selengkapnya

Bareti Cup Buniwangi 2025, Dorong Lahirnya Atlet Desa, Junajah Jajah Tegaskan Dukungan DPRD

‎Wartawan Iyus Firdaus‎‎Pelitasukabumi.id – Turnamen Bareti Cup Buniwangi 2025 mendapat perhatian serius dari Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Junajah Jajah Nurdiansyah. Ia menilai ajang olahraga antardesa tersebut mencerminkan kuatnya potensi desa.‎‎Tidak berhenti di situ Pemdes juga lebih dalam lagi menggali potensi lewat proses pembinaan olah raga sekaligus ruang pembentukan karakter generasi muda.‎‎Dalam keterangannya saat diwawancarai hari…

Baca selengkapnya

‎Geliat Inovasi Desa Cisande–Cicantayan, Sukabumi Mantap Bidik Gelar Terbaik Gelari Pelangi

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Dua desa di Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, Desa Cisande dan Desa Cicantayan, tampil meyakinkan dalam Program Gerakan Keluarga Indonesia dalam Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Pengelolaan Ekonomi (Gelari Pelangi).‎‎Berbagai inovasi berbasis pendidikan dan ekonomi yang dijalankan membuat keduanya menjadi unggulan Kabupaten Sukabumi di tingkat Provinsi Jawa Barat.‎‎Kinerja dan terobosan kedua desa tersebut…

Baca selengkapnya

Punten Teu Kenging Copas nya, Mangga hubungin IT Pelitasukabumi.id 081563116193