Sukseskan Visi Bercahaya, DLH Kota Sukabumi Prioritaskan Program Penanganan Sampah
Wartawan Iyus FirdausPelitasukabumi.id – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Sukabumi, bertekad mendukung visi “Bercahaya” yang digagas oleh Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki. Demikian disampaikan Kepala DLH, Asep Irawan, Jumat (4/7/2025).”Pak Wali meminta agar persoalan sampah ini benar-benar diperhatikan, karena ini merupakan program prioritas beliau. Bahkan dalam visi Bercahaya, kata ‘bersih’ ditempatkan pada posisi pertama,”…

