‎Kolaborasi BRIN dan Ponpes Al-Fath Ungkap Potensi Sejarah Gunung Tangkil

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Upaya mengungkap potensi tinggalan sejarah di Gunung Tangkil, Kota Sukabumi, semakin menguat melalui kolaborasi lintas sektor yang melibatkan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Pesantren Pondok Dzikir Al-Fath, serta tokoh pemerhati budaya.‎‎Kerja sama ini dinilai menjadi langkah penting untuk membuka kembali jejak peradaban masa lampau yang diduga pernah berkembang di kawasan…

Baca selengkapnya

533 KPM di Kelurahan Gedongpanjang Terima Bantuan Pangan

‎Wartawan Iyus Firdaus ‎Pelitasukabumi.id – Sebanyak 533 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kelurahan Gedongpanjang, Kecamatan Citamiang, menerima bantuan pangan dari pemerintah.‎‎Hal ini disampaikan Lurah Gedongpanjang, Hauwera Aulia Handayani, saat diwawancarai pada Rabu (26/11/2025).‎‎Lurah Hauwera mengatakan penyaluran bantuan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah memperkuat ketahanan pangan masyarakat, khususnya keluarga kurang mampu.‎‎“Bantuan ini kami salurkan agar…

Baca selengkapnya

DPRD Sukabumi Terima Audiensi Fukoha 2026, Pastikan Aspirasi Calon Jemaah Haji Diperjuangkan

‎Wartawan Usep Mulyana‎‎Pelitasukabumi.id – Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali, menerima audiensi Forum Calon Jemaah Haji (Fukoha) 2026 pada Selasa, (25/11/2025).‎‎Pertemuan ini digelar untuk menampung keluhan para calon jemaah yang terancam tidak dapat berangkat pada musim haji 2026.‎‎Audiensi tersebut turut dihadiri pimpinan dan koordinator Komisi IV DPRD, perwakilan Seksi Penyelenggara Haji dan Umrah Kementerian…

Baca selengkapnya

Punten Teu Kenging Copas nya, Mangga hubungin IT Pelitasukabumi.id 081563116193