
Kolaborasi Bareng PDAM dan PMI, BPBD Pastikan Pasokan Air Bersih Aman Hadapi Kekeringan
Wartawan Iyus Firdaus Pelitasukabumi.id – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Sukabumi, memastikan pasokan air bersih sebagai bagian dari antisipasi terhadap bencana kekeringan dalam kondisi aman. Dimana berdasarkan prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) musim kemarau bakal terjadi mulai Juli hingga Oktober 2024 mendatang. “Kami bersama PDAM dan PMI siap mensuplay air bersih dikala…